Kendala akses poin putus nyambung bisa di sebabkan beberapa faktor, yaitu :
Umum nya setting akses poin cukup melalui menu QUICK SETUP yang telah di sediakan di masing2 akses poin. Tapi di beberapa model dan tipe akses poin terutama model AC menu tersebut tidak berfungsi. sehingga di beberapa akses poin mengalami masalah putus nyambung jika akses poin tersebut di gunakan untuk voucheran.
Solusi untuk mengatasi masalah di atas adalah memilih mode ROUTER lalu menonaktifkan DHCP SERVER.
Kami tidak memberikan cara secara detail tentang menonaktifkan DHCP SERVER di karenakan setiap alat akses poin memiliki menu berbeda tetapi fungsi yang sama. jadi silahkan baca BUKU PANDUAN alat akses poin anda.
Jika akses poin beli di toko kami. sudah kami setting siap pakai. Jadi tidak perlu menerapkan Solusi ini.